Wisata Minat

Gunung Pringgitan

Dukuh Bedok, Wates, Slahung, Kabupaten Ponorogo, Jawa Timur
Wisata Gunung Pringgitan di Ponorogo adalah tempat wisata yang cukup ramai dengan wisatawan baik dihari biasa maupun hari liburan. Wisata Gunung Pringgitan di Ponorogo memiliki pesona keindahan yang sangat menarik untuk dikunjungi. Sangat disayangkan jika anda yang suka kegiatan outdoor berada di kota Ponorogo tidak mengunjungi wisata Gunung Pringgitan yang mempunyai keindahan yang tiada duanya tersebut.Wisata Gunung Pringgitan di Ponorogo merupakan tempat wisata ketinggian yang harus anda masukkan dalam bottom list yang akan anda kunjungi jika berkunjung ke Ponorogo.
 
Penduduk lokal daerah Wisata Gunung Pringgitan juga sangat ramah terhadap wisatawan lokal maupun wisatawan asing. Gunung yang memiliki ketinggian 606 Mdpl ini memiliki puncak yang dikenal dengan nama Puncak Pertapan.
 
Dari Puncak Pringgitan, khususnya pada malam hari, para wisatawan dapat menyaksikan keindahan panorama malam Kota Ponorogo yang diterangi oleh gemerlap lampu kota dan di hiasi oleh taburan bintang. Selain lokasi disekitar yang masih alami dengan banyaknya pepohonan termasuk pohon pinus, di Gunung Pringgitan juga didiami beberapa satwa salah satunya kera yang menjadi hiburan tersendiri bagi para pendaki.

Website
Instagram

Halaman ini sudah dikunjungi sebanyak 2 kali

LOKASI

SEKTOR PENDUKUNG

Kamu punya ide saran atau masukan?
Kamu bisa kontribusi ide konten obyek wisata atapun sektor pendukung seperti hotel, restoran, umkm, travel di daerah kamu